Unlock Bootloader (UBL) adalah suatu cara untuk membuka kunci bootloader pada prangkat smartphone, untuk perangkat smartphone XIAOMI menggunakan tool “Mi Unlock”, selama proses unlock dibutuhkan akses internet dengan akun Mi yang telah terdaftar dan disetujui permohonan akses unlock bootloader sebelumnya".
Dikutif dari miui.web.id “xiaomi sudah mulai me-lock bootloader pada redmi Note 3 sejak pertama kali diluncurkan, yang tujuannya untuk melindungi keselamatan data pengguna".
Seperti yang Xiaomi ungkap sebelumnya, Xiaomi akan membuat perubahan yang sama untuk Seri Mi lainnya secara bertahap. Dan Device selanjutnya seperti Mi 4c dan Mi Note Pro. Mungkin Juga untuk perangkat teranyar Xiaomi kedepannya.
Anda ingin tahu perbedaan perangkat lock bootloader dan unlock bootloader ?
Pada prangkat lock bootloader
Sedangkan, pada unlock bootloader
Tutorial ini bisa dikatakan pengalaman saya pribadi, dengan mencari berbagai sumber tutorial unlock bootloader yang membuat saya sedikit kebingungan untuk melakukan proses UBL pada prangkat smartphone XIAOMI saya.
Mau tahu bagaimana caranya saya sukses 100 % berulang kali unlock bootloader ?
Tutorial ini saya bagi dengan dua tahap :
Persiapan :
Catatan :
Sebelumnya saya mewajibkan untuk Download ROM China Developer, karena dapat info dari sahabat miuipedia.com, tidak harus pindah ke ROM China Developer ternyata juga sukses melakukan Unlock Bootloader.
Saran saya cobalah terlebih dahulu unlock dengan ROM MIUI yang ada anda gunakan sekarang, apabila gagal verifikasi stop pada 50% baru pindah ROM China Developer.
Setelah itu loging menggunakan akun mi yang anda gunakan pada perangkat smartphone XIAOMI Anda.
Apa bila kesulitan dengan bahasa yang digunakan, lakukan pengaturan pada bahasa dengan mengklik pada simbol “...” yang ada pada deretan bahasa yang digunakan.
Apabila muncul pesan seperti ini buat saja nick name Anda (tanpa menggunakan spasi) dan setelah disetujui nantinya akan di arahkan ke forum miui.com dan langsung saja kembali mengakses website http://en.miui.com/unlock/
Akan muncul formulir pengisian untuk permohonan Unlock Bootloader pada kolom “please input your name” isi sesuai nama yang dikehendaki (tanpa spasi) “please input your mobile number” masukkan no handphone Anda, dan pada kolom pengisian “please state the real reason for unlocking in English. Copied reason might get your request rejected!” isi pesan dalam bahasa Inggris !!!
Gunakan google translate apabila kesulitan menulis alasan permohonan.
Isi dengan alasan Anda ingin unlock bootloader misal dengan menulis “I will install costom ROM Redmi note 3 Pro. I will modify xiaomi device” *sesuaikan dengan perangkat smartphone Anda.
Setelah selesai mengisi formulir pengisian, masukkan kode yang tertera pada bagian kanan kolom pada kolom pengisian dan contreng “I comfim that....” dan Klik aplly Now, tunggu beberapa saat akan ada SMS masuk dari XIAOMI. dan isi kolom dengan kode konfirmasi dan klik next.
“Submitted. Please wait for the review” pesan ini berarti proses permohonan unlock selesai dan “sukses”.
Apabila muncul pesan “Please input correct name” itu artinya ada kesalahan dalam penulisan nama, jangan gunakan spasi.
Naah.. Sekang apa harus harus Anda lakukan...?
Menunggu.... Ya menunggu.... mungkin sedikit membosankan bagi yang sangat berkeinginan melakukan proses selanjutnya.... Hehehe
Permohonan unlock bootoader tersebut akan diproses lebih kurang 10 hari namun Pengalaman saya sendiri memakan waktu kurang lebih 4 hari tergantung kondisi dan situasi dilapangan hehe... di CS-Nya XIAOMI. Apabila mendapatkan persetujuan akan mendapat pesan SMS dari XIAOMI.
Kok lama amat...??
Karena yang mengirim permohonan bukan Anda saja, bukan di negara Indonesia saja tapi juga para pengguna perangkat smartphone XIAOMI di dunia yang ingin melakukan proses unlock bootloader.
Saya bocorin trik saya hehe
Anda dapat mencoba tool MiFlash Unlock apabila sukses akan muncul tampilan smarphone sedang akan dihubungkan dengan kabel data. Namun apabila belum disetujui akan muncul pesan.
Install terlebih dahulu driver smartphone yang anda gunakan, apabila sudah terinstalasi tool MiFlashtool, SP Flash Tool atau PC Suite pada komputer anda abaikan saja hal ini.
Oh.. iya pastikan Akun Mi anda sudah terlihat "online" pada smartphone yang akan di unlock untuk memastikan nya anda dapat mengunjungi website https://i.mi.com/
Setelah anda loging, dilanjutkan dengan mengklik pada tab menu find device, tunggu beberapa saat akan terlihat status devices, apakah dalam keadaan online atau tidak, apabila terlihat "online" dapat lanjutkan dengan langkah selanjutnya.
Kemudian Extrak Tool Mi Unlock yang sudah Anda donwload sebelumnya pada direktori yang mudah ditemukan dan klik MiFlashUnlock.exe, akan muncul pesan peringatan dan dilanjutkan dengan mengklik “agree”
Sign in with you Mi Account to unlock devices... sign in menggunakan mi account yang telah disetujui oleh XIAOMI.
Apabila sukses akan terlihat menu “unlock”
tinggal beberapa langkah lagi yang harus anda dilakukan.
Pertama, sebelumnya aktifkan dahulu Buka Kunci OEM [OEM unlocking] pada opsi pengembang, setelah itu dilanjutkan dengan mematikan daya smartphone XIAOMI dan masuk ke mode fastboot dengan menggunakan kombilasi tombol volume bawah + power hingga muncul tampilan MUI BUNNY sedang oprak robot android.
Kedua, hubungkan kabel data dari pc ke smartphone, tampilan Mi Unlock akan menjadi seperti ini.
Dan dilanjutkan dengan mengklik unlock, proses unlock akan berjalan hingga mencapai 100% apabila stop pada 50% dan muncul pesan “couldn’t verfy device”
Hal ini terjadi karena beberapa kesalahan seperti :
Dan kembali pada langkah sebelumnya, coba kembali proses unlock bootloader, namun saya menyarankan untuk meng logout terlebih dahulu sebelum mencoba kembali.
Unlocked Successfully.... !!! Selesai sampai disini selamat, anda Sukses Unlock Bootloader Dengan Baik.
hmm... berkeinginan hanya untuk Fix 4G LTE pada ROM GLOBAL STABLE yang hilang pada pengaturan Jaringan Prioritas ?
Apabila iya...
Yang harus Anda lakukan update ROM pack file "zip" stable global menggunakan aplikasi pembaruan, apabila gagal "verifikasi pembaruan" sewaktu masih menggunakan ROM Developer China.
Kalau anda punya saran atau ide tambahan materi yang ingin anda pelajari terkait artikel ini, jangan sungkan silahkan hubungi saya.
Bantu saya mengembangkan website ini menjadi lebih baik lagi, semakin banyak di share semakin banyak yang terbantu.
Terima kasih atas kunjungannya.
Dikutif dari miui.web.id “xiaomi sudah mulai me-lock bootloader pada redmi Note 3 sejak pertama kali diluncurkan, yang tujuannya untuk melindungi keselamatan data pengguna".
Seperti yang Xiaomi ungkap sebelumnya, Xiaomi akan membuat perubahan yang sama untuk Seri Mi lainnya secara bertahap. Dan Device selanjutnya seperti Mi 4c dan Mi Note Pro. Mungkin Juga untuk perangkat teranyar Xiaomi kedepannya.
Anda ingin tahu perbedaan perangkat lock bootloader dan unlock bootloader ?
Pada prangkat lock bootloader
- Biasanya tidak akan mempengaruhi update OTA
- Akses ROOT akan dinonaktifkan
- Untuk memperbarui perangkat via recovery perlu menggunakan Mi PC Suite
Sedangkan, pada unlock bootloader
- Biasanya tidak akan mempengaruhi update OTA. Namun ada sebagian pengguna yang mengganti sistem recovery menjadi recovery TWRP tidak dapat melakukan update via OTA dikarenakan fitur TWRP yang tidak menyediakan fitur tersebut
- Akses ROOT akan diaktifkan
- System recovery dapat digantikan dengan sistem recovery TWRP
Jika Anda sendiri tidak mengerti banyak hal tentang dunia Android mulai dari Flashing ROM, costom ROM, ROOTing, costom recovery TWRP, tweak dll. Unlock Bootloader sangat tidak disarankan, karena dapat menyebabkan kerusakan serius pada perangkat Anda atau data pribadi.
Tutorial Lengkap 100% Sukses Unlock Bootloader XIAOMI dengan Cara ini
Tutorial ini bisa dikatakan pengalaman saya pribadi, dengan mencari berbagai sumber tutorial unlock bootloader yang membuat saya sedikit kebingungan untuk melakukan proses UBL pada prangkat smartphone XIAOMI saya.
Mau tahu bagaimana caranya saya sukses 100 % berulang kali unlock bootloader ?
Tutorial ini saya bagi dengan dua tahap :
- Tahap Pertama, melakukan request atau permohonan unlock bootloader ke website http://en.miui.com/unlock/
- Tahap Kedua, proses unlock boot loader menggunakan tool Mi unlock
Persiapan :
- Perangkat Smartphone XIAOMI
- Komputer Bersistem OS Windows 7, 8 (8,1), 10 atau yang terbaru
- Kabel data XIAOMI atau yang sejenis yang berkualias baik
- Memiliki koneksi internet yang stabil
- Sudar memiliki akun Mi (kalau belum silahkan daftar terlebih dahulu (www.account.xiaomi.com)
- Download driver qualcomm 64 bit / qualcomm 34 bit untuk driver prosesor MTK (download sesuai tipe prosesor smartphone) *Abaikan saja kalau sudah terinstall MiFlashtool pada qualcomm prosesor
- Download Mi Unlock / mirror link
- Download ROM Fastboot China Developer
Catatan :
Sebelumnya saya mewajibkan untuk Download ROM China Developer, karena dapat info dari sahabat miuipedia.com, tidak harus pindah ke ROM China Developer ternyata juga sukses melakukan Unlock Bootloader.
Saran saya cobalah terlebih dahulu unlock dengan ROM MIUI yang ada anda gunakan sekarang, apabila gagal verifikasi stop pada 50% baru pindah ROM China Developer.
Tahap Pertama Permohonan Unlock Bootloader (Apply Unlock Bootloader)
Anda harus melakukan permohonan Unlock Bootloader terlebih dahulu dengan mengakses wesite http://en.miui.com/unlock/ dan dilanjutan dengan mengklik “Unlock Now”.Setelah itu loging menggunakan akun mi yang anda gunakan pada perangkat smartphone XIAOMI Anda.
Apabila muncul pesan seperti ini buat saja nick name Anda (tanpa menggunakan spasi) dan setelah disetujui nantinya akan di arahkan ke forum miui.com dan langsung saja kembali mengakses website http://en.miui.com/unlock/
Bagi yang sudah pernah mengikuti forum diskusi di miui.com, tampilan seperti ini tidak akan muncul pada langkah ini.
Lanjutkan dengan mengklik kembali Unlock Now.
Lanjutkan dengan mengklik kembali Unlock Now.
Akan muncul formulir pengisian untuk permohonan Unlock Bootloader pada kolom “please input your name” isi sesuai nama yang dikehendaki (tanpa spasi) “please input your mobile number” masukkan no handphone Anda, dan pada kolom pengisian “please state the real reason for unlocking in English. Copied reason might get your request rejected!” isi pesan dalam bahasa Inggris !!!
Gunakan google translate apabila kesulitan menulis alasan permohonan.
Isi dengan alasan Anda ingin unlock bootloader misal dengan menulis “I will install costom ROM Redmi note 3 Pro. I will modify xiaomi device” *sesuaikan dengan perangkat smartphone Anda.
Setelah selesai mengisi formulir pengisian, masukkan kode yang tertera pada bagian kanan kolom pada kolom pengisian dan contreng “I comfim that....” dan Klik aplly Now, tunggu beberapa saat akan ada SMS masuk dari XIAOMI. dan isi kolom dengan kode konfirmasi dan klik next.
“Submitted. Please wait for the review” pesan ini berarti proses permohonan unlock selesai dan “sukses”.
Apabila muncul pesan “Please input correct name” itu artinya ada kesalahan dalam penulisan nama, jangan gunakan spasi.
Naah.. Sekang apa harus harus Anda lakukan...?
Menunggu.... Ya menunggu.... mungkin sedikit membosankan bagi yang sangat berkeinginan melakukan proses selanjutnya.... Hehehe
Permohonan unlock bootoader tersebut akan diproses lebih kurang 10 hari namun Pengalaman saya sendiri memakan waktu kurang lebih 4 hari tergantung kondisi dan situasi dilapangan hehe... di CS-Nya XIAOMI. Apabila mendapatkan persetujuan akan mendapat pesan SMS dari XIAOMI.
“You’ve been granted the permission tu unlock your device (Mi Account [akun Anda]) download mi Unlock Tool at http://en.miui.com/unlock/”
Kok lama amat...??
Karena yang mengirim permohonan bukan Anda saja, bukan di negara Indonesia saja tapi juga para pengguna perangkat smartphone XIAOMI di dunia yang ingin melakukan proses unlock bootloader.
Saya bocorin trik saya hehe
Saya pernah melakukan pada suatu permintaan unlock bootloader menggunakan email sukses tanpa harus menunggu konfirmasi hingga 10 hari sama sekali.
Anda boleh mencoba beberapa hari kedepan mungkin 3 atau 4 hari tanpa menunggu SMS persetujuan unlock bootloader pada hal akun Mi gak saya aktifkan di device cuman buat daftar proses unlock bootloader aja ... :D
Anda dapat mencoba tool MiFlash Unlock apabila sukses akan muncul tampilan smarphone sedang akan dihubungkan dengan kabel data. Namun apabila belum disetujui akan muncul pesan.
“Your device isn’t supported by Mi Unlock”.
Tahap Kedua, melakukan proses unlock bootloader dengan menggunakan Mi Unlock tool
Install terlebih dahulu driver smartphone yang anda gunakan, apabila sudah terinstalasi tool MiFlashtool, SP Flash Tool atau PC Suite pada komputer anda abaikan saja hal ini.
Oh.. iya pastikan Akun Mi anda sudah terlihat "online" pada smartphone yang akan di unlock untuk memastikan nya anda dapat mengunjungi website https://i.mi.com/
Setelah anda loging, dilanjutkan dengan mengklik pada tab menu find device, tunggu beberapa saat akan terlihat status devices, apakah dalam keadaan online atau tidak, apabila terlihat "online" dapat lanjutkan dengan langkah selanjutnya.
Kemudian Extrak Tool Mi Unlock yang sudah Anda donwload sebelumnya pada direktori yang mudah ditemukan dan klik MiFlashUnlock.exe, akan muncul pesan peringatan dan dilanjutkan dengan mengklik “agree”
Sign in with you Mi Account to unlock devices... sign in menggunakan mi account yang telah disetujui oleh XIAOMI.
Apabila sukses akan terlihat menu “unlock”
tinggal beberapa langkah lagi yang harus anda dilakukan.
Pertama, sebelumnya aktifkan dahulu Buka Kunci OEM [OEM unlocking] pada opsi pengembang, setelah itu dilanjutkan dengan mematikan daya smartphone XIAOMI dan masuk ke mode fastboot dengan menggunakan kombilasi tombol volume bawah + power hingga muncul tampilan MUI BUNNY sedang oprak robot android.
Kedua, hubungkan kabel data dari pc ke smartphone, tampilan Mi Unlock akan menjadi seperti ini.
Dan dilanjutkan dengan mengklik unlock, proses unlock akan berjalan hingga mencapai 100% apabila stop pada 50% dan muncul pesan “couldn’t verfy device”
Hal ini terjadi karena beberapa kesalahan seperti :
- Lupa mengaktifkan Buka Kunci OEM [OEM unlocking] pada opsi pengembang
- Tidak menggunakan ROM Depelover China, walaupun saya sendiri pernah unlock menggunakan ROM Global Stabel namun lebih banyak gagal dari pada suksesnya
Dan kembali pada langkah sebelumnya, coba kembali proses unlock bootloader, namun saya menyarankan untuk meng logout terlebih dahulu sebelum mencoba kembali.
Unlocked Successfully.... !!! Selesai sampai disini selamat, anda Sukses Unlock Bootloader Dengan Baik.
hmm... berkeinginan hanya untuk Fix 4G LTE pada ROM GLOBAL STABLE yang hilang pada pengaturan Jaringan Prioritas ?
Apabila iya...
Yang harus Anda lakukan update ROM pack file "zip" stable global menggunakan aplikasi pembaruan, apabila gagal "verifikasi pembaruan" sewaktu masih menggunakan ROM Developer China.
Kembali flash ROM menggunakan ROM Global Stabel Flash ROM menggunakan Miflash dan coba kembali update pack file "zip"
Smartphone Anda sudah pernah unlock bootloader dan kembali device locked bootloader, dikarekan proses flashing ROM menggunakan miFlash, yang Anda harus lakukan tidak harus mengaktifkan Akun mi di device, atau mengaktifkan fitur membuka OEM device Xiaomi dan juga tidak perlu lagi harus menggunakan ROM Developer China lagi. Langsung saja masuk ke mode fastboot dan lakukan lagi proses unlock bootloader menggunakan tool Mi Unlock seperti sebelumnya. Dengan catatan devices yang pernah di unlock harus sama dengan Akun Mi yang pernah digunakan.
Kalau anda punya saran atau ide tambahan materi yang ingin anda pelajari terkait artikel ini, jangan sungkan silahkan hubungi saya.
Bantu saya mengembangkan website ini menjadi lebih baik lagi, semakin banyak di share semakin banyak yang terbantu.
Terima kasih atas kunjungannya.
Komentar
Posting Komentar